Arsip Tahunan: 2023

Sugianto Sabran ; Warning Bagi Kita Di Daerah Terkait Ancaman Krisis Ekonomi Global

        Pengunjung : 1.207 Bogor, BetangTV News,- Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran hadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia Tahun 2023, yang diselenggarakan di Sentul International Convention Centre (SICC), Sentul, Jawa Barat, Selasa (17/1/2023). Rakornas yang dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) …

Selengkapnya...»

Kepala Daerah Dituntut Perkuat Pertumbuhan Ekonomi Dan Fokus Pengendalian Inflasi

        Pengunjung : 940 Bogor, BetangTV News, – Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin bersama Ketua DPRD Kota  Sigit K. Yuniarto, menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) yang dibuka langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Ir. H. Joko Widodo bertempat di Sentul International Convention …

Selengkapnya...»

Wabup Pimpin Upacara Kesadaran Nasional

        Pengunjung : 654 Tamiang Layang, Betangtv News, – Pemerintah Kabupaten Barito Timur menggelar apel kesadaran nasional, di halaman Kantor Bupati setempat, Selasa (17/01/2023). Hadir dalam kegiatan apel tersebut Sekretaris Daerah Kabupaten Bariro Timur Panahan Moetar, SE, M.Si, Pejabat Eselon II, Assisten/Plt.Assisten, Pejabat Eselon III, Pejabat Eselon IV, Pejabat Fungsional, …

Selengkapnya...»

DR HM. Yusuf, SSos, MAP Hari Ini Resmi Dilantik Menjadi Rektor UMPR Periode 2023-2027

        Pengunjung : 2.660 Palangka Raya, BetangTV News, – DR. H. Muhamad Yusuf, S.Sos, MAP, hari ini resmi menduduki jabatan sebagai Rektor Universitas Muhammadyah Palangka Palangka Raya (UMP) Periode 2023-2027. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Rektor  UMPR yang baru ini berdasarkan Keputusan pimpinan pusat Muhammadiyah nomor 1026/KEP/1.0/D/2022, dengan menetapkan Dr …

Selengkapnya...»

Ini Pesan Wagub Di Acara Tabligh Akbar PW Muhammadiyah Kalteng

        Pengunjung : 1.009 Palangka Raya,  BetangTV News, – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo hadiri kegiatan Tabligh Akbar bersama Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir yang diselenggarakan Ballroom Hotel Bahalap Palangka Raya,  Senin malam (16/1/2023). Dalam sambutan, Wagub Edy mengatakan kegiatan Tabligh Akbar ini diharapkan akan menjadi jembatan …

Selengkapnya...»

Wakil Bupati Bartim Menghadiri Pelantikan Dan Pengurus P3HI Periode 2022-2027

        Pengunjung : 694 Tamiang Layang, Betangtv News, – Wakil Bupati Kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah, Habib Said Abdul Saleh menghadiri pelantikan pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perkumpulan Pengacara dan Penasehat Hukum Indonesia (P3HI) Kabupaten Bartim, periode 2022-2027. Pada kesempatan itu, orang nomor dua di Bartim ini menyampaikan …

Selengkapnya...»

Sekda Kota Palangka Raya Hadiri Pelantikan Pengurus PMI Kalteng

        Pengunjung : 640 Palangka Raya, BetangTv News – Walikota Fairid Naparin melalui Sekda Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu menghadiri Pelantikan Dewan Kehormatan dan Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Masa Bhakti Tahun 2022-2027, bertempat di Ballroom Swissbell Hotel Danum Palangka Raya, Senin (16/1/2023). Pada kesempatan tersebut, …

Selengkapnya...»

Rektor Baru UMPR Diharapkan Bawa Kemajuan Pesat

        Pengunjung : 968 Palangka Raya,  BetangTV News, Besok, Selasa (17/1)  Dr. H. Muhamad Yusuf, S.Sos, M.AP akan dilantik menjadi Rektor Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) periode 2023-2027. M.Yusuf dikenal mantan wartawan.LKBN Antara itu akan menggantikan Dr. H. Sonedi, M.Pd yang habis masa kerjanya sejak tahun 2018 lalu. Berbagai pihak menaruh …

Selengkapnya...»

DMI Kalteng Gelar Silaturahim bersama Ketua Umum Pimpinan Pusat

        Pengunjung : 788   Palangka Raya, BetangTv News – Pengurus Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengelar Silahturahim Wilayah bersama Ketua Umum Pimpinan Pusat DMI, Jusuf Kalla, bertempat di Swiss-Belhotel Danum Palangka Raya, Senin (16/1/2023) siang. “Momentum pertemuan ini sangat baik sekali, apalagi Ketua Umum Pimpinan Pusat …

Selengkapnya...»

Wagub Kalteng Dampingi Jusuf Kalla Meninjau Kantor Baru PMI Palangka Raya

        Pengunjung : 779 Palangka Raya, BetangTv News – Usai Pelantikan Dewan Kehormatan dan Pengurus PMI Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Masa Bhakti tahun 2022-2027. Wakil Gubernur Kalteng, Edy Pratowo mendampingi Ketua Umum PMI Pusat Jusuf Kalla meninjau Kantor Unit Donor Darah PMI Kota Palangka Raya, Senin (16/1/2023), siang. Saat peninjauan …

Selengkapnya...»

HM Jusuf Kalla Lantik Pengurus PMI Provinsi Kalteng Masa Bhakti 2023-2027

        Pengunjung : 794 Palangka Raya,  BetangTV News, –  Ketua Umum Pengurus Pusat PMI Pusat HM. Jusuf Kalla melantik Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Prov. Kalteng Masa Bakti 2022-2027, bertempat di Swiss-bel Hotel Danum Palangka Raya, Senin (16/1/2023). Pada kesempatan tersebut Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin dilantik sebagai …

Selengkapnya...»

Angkutan Tambang Menggunakan Jalan Umum Tanpa Izin Harus Ditindak Tegas

        Pengunjung : 1.261 Palangka Raya, BetangTv News – Maraknya aktivitas pertambangan batu bara di Kabupaten Gunung Mas dan Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) saat ini telah menimbulkan banyak dampak yang terjadi dimasyarakat. Salah satu masalah yang timbul adalah penggunaan jalan umum yang meliputi jalan Nasional, jalan Provinsi dan jalan …

Selengkapnya...»

Polda dan Dishub Diminta Hentikan Angkutan Batu bara Menggunakan Jalan Negara

        Pengunjung : 912 Hendra Jaya Pratama; Ketua DPD Joman Kalteng    Palangka Raya, BetangTv News – Ketua DPD Jaringan Organisasi Masyarakat Nusantara (JOMAN) Kalimantan Tengah (Kalteng), Hendra Jaya Pratama angkat bicara terkait kegiatan angkutan tambang batu bara yang mengunakan jalan negara dan harus ditindak tegas. “JOMAN Kalimantan Tengah meminta …

Selengkapnya...»

Bakti Lingkungan Wujudkan Langkai Bersinar

        Pengunjung : 732 Palangka Raya,  BetangTV News, -Kalimantan Tengah bersama BNNK Palangka Raya, Perangkat Daerah dan Lembaga Kemasyarakatan melaksanakan kegiatan jalan sehat dan bakti lingkungan di Flamboyan Bawah, Kota Palangka Raya, belum lama ini. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala BNNP Kalteng, Brigjen Pol. Drs. Sumirat Dwiyanto, M.Si, yang …

Selengkapnya...»

Danau Dayu Memiliki Potensi Unggulan Sebagai Obyek Wisata Alternatif

        Pengunjung : 826 Tamiang Layang, BetangTV News, – Animo masyarakat untuk melihat objek wisata Danau Dayu di Kecamatan Karusen Janang, Kabupaten Barito Timur sangat tinggi. Ini dibuktikan dengan membludaknya pengunjung ke objek wisata yang baru saja dicanangkan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Barito Timur, pada awal bulan Januari 2023. Banyaknya …

Selengkapnya...»

Ampera Y Mebas Ajak Masyarakat Giat Jalan Santai

        Pengunjung : 598 Tamiang Layang, BetangTV News, – Jalan Santai hendaknya dimanfaatkan oleh masyarakat Barito Timur untuk meningkatkan kesehatan. Selain meningkatkan kesehatan, dengan berjalan santai secara rutin dapat menambah kebugaran tubuh. Demikian disampaikan oleh Bupati Barito Timur Ampera AY Mebas dalam sambutanya pada kegiatan Jalan Santai Kerukunan yang diselenggarakan …

Selengkapnya...»

Jembatan Antik Peninggalan Kolonial Belanda

        Pengunjung : 1.212 Barito Timur, BetangTV News, – Salah satu tempat yang berfungsi sebagai sarana penyebrangan dan memiliki bukti sejarah yang masih ada sampai sekarang yaitu Jembatan Belanda atau disebut masyarakat setempat dengan istilah jembatan bakubung atau jembatan antik Ampah. Bagi Masyarakat Kabupaten Barito Timur khususnya warga Kelurahan Ampah …

Selengkapnya...»

Pererat Silatutahmi, Batamad Lakukan Audiensi ke Kantor Gubernur Kalteng

        Pengunjung : 1.010 Palangka Raya, BetangTV News -Dalam rangka mempererat tali silaturahmi, pengurus Lembaga Adat Barisan Pertahanan Masyarakat Adat Dayak (Batamad) Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan audiensi ke Kantor Gubernur Kalteng, Jumat  (13/1/2023) siang. Kedatangan rombongan Batamad tersebut disambut oleh Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H Edy Pratowo di Ruang Rapat …

Selengkapnya...»

Wakapolda Ida Oetari Poernamasasi Berjasa Untuk Kalteng

        Pengunjung : 789 Palangka Raya, BetangTV News,– Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo hadiri acara Kenal Pamit Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Kalteng yang diselenggarakan di Kantor Gubernur Kalteng, Kamis (12/1). Wagub Edy Pratowo dalam sambutannya menyampaikan apresiasinya kepada Irjen pol. (Purn) Ida Oetari Poernamasasi yang telah memberikan sumbangsih, dedikasi, dan pengabdiannya …

Selengkapnya...»

Pemprov Kalteng Jalin Kerjasama Dengan IPB University

        Pengunjung : 1.043 Bogor, BetangTV News, – Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran hadiri acara Peresmian Museum dan Galeri IPB Future yang berada di Kawasan Kampus IPB University, Kamis (12/1/2023). Museum dan Galeri IPB Future ini diresmikan oleh Rektor IPB University, Arif Satria. Arif Satria mengatakan museum adalah bangunan yang …

Selengkapnya...»