INSPIRASI

PresNas BEM PTMA-I Zona 2 Harapkan Muhammadiyah Tetap pada Tujuan Awal

        Pengunjung : 324 Palangka Raya, Betang.Tv – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Perguruan Tinggi Muhammadiyah Aisyiyah (PTMA) Indonesia Zona 2 Kalimantan Raya inginkan Muhammadiyah menolak konsesi pertambangan. Sebelumnya beredar kabar terbaru yang mengatakan Muhammadiyah memiliki kemungkinan untuk menerima tawaran izin kelola tambang dari pemerintah. Presidium Nasional BEM PTMA-I Zona 2 …

Selengkapnya...»

Tolak Izin Tambang Bagi Ormas Keagamaan, IMM Palangka Raya Dorong Energi Baru Terbarukan

        Pengunjung : 330 Palangka Raya, Betang.Tv – Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kota Palangka Raya respon usulan izin tambang bagi Organisasi Masyarakat (Ormas) Keagamaan. Baru-baru ini dikabarkan Pimpinan Pusat Muhammadiyah telah menemukan titik terang terkait rencana pemberian izin tambang bagi ormas keagamaan, banyak beredar informasi bahwa Muhammadiyah …

Selengkapnya...»

Pascasarjana UPR Berkolaborasi dengan DWP UPR Gelar Pengmas

        Pengunjung : 289 Palangka Raya, Betang.Tv – Pascasarjana Universitas Palangka Raya (UPR) bersama Dharma Wanita Persatuan (DWP) UPR Bidang Pendidikan melakukan Pengabdian Masyarakat (Pengmas) dengan menggelar Pelatihan Pembuatan Buku Flanel Terintegrasi Kosakata Bahasa Inggris bagi Guru PAUD, Kamis (25/7/2024). Program tersebut juga sekaligus penyerahan bantuan media mengajar Bahasa Inggris …

Selengkapnya...»

Pascasarjana UPR Gelar Pengabdian Masyarakat, Ini Tujuannya

        Pengunjung : 406 Palangka Raya, Betang.Tv – Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (UPR) menggelar Kegiatan Pengabdian Masyarakat bersama TK Salahuddin dan TK Bakuwu Palangka Raya, Kamis (25/7/2024). Program tersebut berupa pelatihan kepada Guru PAUD dalam pembuatan buku flanel terintegrasi kosakata bahasa Inggris. Ketua Tim Pengabdian, Dr Misrita S.S MHum …

Selengkapnya...»

Ini Pesan Pemuda Kalimantan Tengah di Hari Jadi Kota Palangka Raya Ke-67

        Pengunjung : 453 Palangka Raya Betang.Tv- Tokoh muda Kalimantan Tengah sekaligus Demisioner Wakil Presiden BEM UMPR, Ahmad Hasan Al-Fatih menyampaikan pesan khusus di Hari Jadi Kota Palangka Raya Ke-67 yang diperingati setiap tanggal 17 Juli. Hasan yang juga merupakan Sekretaris PWPM Kalimantan Tengah Bidang Hikmah dan Hubungan Antar Lembaga …

Selengkapnya...»

Resmi Dikukuhkan, Berikut Struktur PWPM Kalimantan Tengah Periode 2023-2027

        Pengunjung : 403 Palangka Raya Betang.Tv- Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PWPM) Provinsi Kalimantan Tengah Periode 2023-2027 resmi dilantik. Pelantikan dipimpin langsung oleh Sekretaris Jenderal Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah (PPPM) Najih Prastiyo di Ballroom Hotel Best Western Kota Palangka Raya, Sabtu (13/7/24). Kepengurusan PW Pemuda Muhammadiyah Kalimantan Tengah yang dinahkodai …

Selengkapnya...»

Rahmat Maulana Terpilih Nakhodai PC IMM Palangka Raya Periode 2024-2025

        Pengunjung : 388   Palangka Raya, Betang.Tv – Bertajuk “Serapan Trilogi IMM Dalam Membentuk Ghirah Perlawanan Kader”, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kota Palangka Raya menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) ke-11 pada tanggal 5 – 7 Juli 2024 bertempat di Aula Rumah Jabatan Walikota Palangka Raya dan dilanjutkan di Aula Badan …

Selengkapnya...»

Gubernur Kalteng Jawab Tuntutan Mahasiswa Ini

        Pengunjung : 471   Palangka Raya, Betang.Tv – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran didampingi Kepala Dinas Pendidikan Muhammad Reza Prabowo melakukan audiensi dengan sejumlah organisasi kepemudaan beserta Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) di Ruang Rapat Bajakah Kantor Gubernur Kalteng, Senin (1/7/2024) lalu. Audiensi ini atas permintaan para mahasiswa yang …

Selengkapnya...»

Bingkai Peribahasa “Di Mana Bumi Dipijak Di Situ Langit Dijunjung Tinggi”

        Pengunjung : 467 Bingkai Peribahasa “Di Mana Bumi Dipijak Di Situ Langit Dijunjung Tinggi”   Oleh :Dr.yossita wisman.M.M.Pd (Dosen S2 IPS Pascasarjana Universitas Palangkaraya,Sekjen persatuan Intelektual dayak Indonesia(Perindai),Pengamat Sosial & Budaya)   Suatu prinsip atau keutamaan dalam Pendidikan karakter adalah pendasaran pada keyakinan etis spiritual yang dimiliki masyarakat, sebagai …

Selengkapnya...»

KI Pusat: Menuju Indonesia Emas 2045 melalui Pemerintahan yang Terbuka

        Pengunjung : 407 Banjarmasin, Betang.Tv – Komisi Informasi (KI) Pusat RI menyebut Keterbukaan Informasi Publik (KIP) di lingkungan Pemerintah yang terbuka dalam informasi akan menjadi solusi untuk menjawab tantangan terpenuhinya indikator menuju Indonesia Emas 2045. Hal itu diungkapkan Wakil Ketua Komisi Informasi (KI) Pusat RI, Arya Sandhiyudha pada seminar …

Selengkapnya...»

Hadapi Tantangan Global, Fisipol UMPR Gelar Kuliah Pakar

        Pengunjung : 542 Palangka Raya, Betang.Tv – Bertajuk “Peran Luar Negeri dan Komunikasi Internasional dalam Menghadapi Tantangan Global”, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR) menggelar Kuliah Pakar pada Kamis (6/6/2024) lalu. Kegiatan yang digelar di Aula Utama Kampus I UMPR tersebut menghadirkan pembicara …

Selengkapnya...»

IMM Dorong KPK dan Inspektorat Tindak Tegas Pelaku Dana Bos di Kalteng

        Pengunjung : 428   Palangka Raya, Betang.Tv – Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) masuk pada tiga Provinsi teratas dalam kasus penyelewangan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS). Informasi tersebut berdasarkan hasil Survei Penilaian Integritas (SPI) pendidikan, terkait potensi korupsi anggaran di sekolah yang dirilis oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI melalui …

Selengkapnya...»

Danau Kereng Bangkirai Surganya Ikan Air Tawar

        Pengunjung : 602 Palangka Raya,  Betang.Tv, – Kawasan Perairan rawa di tepian Danau Kereng Bangkirai, Kelurahan Kereng Bangkirai,  Kecamatan Sebangau, Palangka Raya sejak lama dikenal sebagai surganya ikan air tawar. Beragam jenis ikan baik berukuran kecil hingga berukuran besar, dapat dijumpai di tempat ini, hidup liar di seputaran dan …

Selengkapnya...»

Rawat Ekosistem Warga Pilih Tangkap Ikan Secara Tradisional

        Pengunjung : 607 Palangka Raya, Betang.Tv, – Perairan rawa di  tepian Danau Kereng atau Danau Sabaru, wilayah Kelurahan Kereng Bangkirai,  Kecamatan Sebangau, Kota Palangka Raya, sejak lama dikenal sangat kaya dengan beragam jenis ikan air tawar. Wajarlah di kawasan perairan rawa ini, nyaris setiap harinya dikunjungi warga selain menikmati  …

Selengkapnya...»

Bakti Selaku Putra Dayak, Indra Gunawan Siap Maju di Pemilihan Damang Jekan Raya

        Pengunjung : 536 Foto ; Indra Gunawan, Jurnalis dan Pemerhati Budaya Dayak Kalteng Palangka Raya, Betang.Tv – Damang Kepala Adat adalah suatu jabatan yang diemban oleh seorang pemimpin adat dari satu kedamangan yang diangkat atau dipilih berdasarkan hasil pemilihan dari beberapa Desa/Kelurahan dan Kecamatan yang masuk dalam wilayah kedamangan …

Selengkapnya...»

Info Pendaftaran PEMILIHAN PUTRI CITRA INDONESIA TINGKAT NASIONAL JULI 2024, PUTRI BUNGA ARGADIA DAN APRESIASI SENI TARI KALTENG TAHUN 2024

        Pengunjung : 469 Info Pendaftaran PEMILIHAN PUTRI CITRA INDONESIA TINGKAT NASIONAL JULI 2024, PUTRI BUNGA ARGADIA DAN APRESIASI SENI TARI KALTENG TAHUN 2024 BATAS PENDAFTARAN 30 APRIL 2024 INFO PENDAFTARAN O812-5152-3861 (ibu Ester) Sekretariat Yayasan Argadia Citra Indonesia Provinsi Kalteng Jl. Adonis Samad Perum Griya Jati Raya Ujung Elampe …

Selengkapnya...»

PC IMM Palangka Raya Tegaskan Sikap Politik pada Pesta Demokrasi 2024

        Pengunjung : 552 Palangka Raya, Betang.Tv – Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kota Palangka Raya tegaskan sikap politik dalam ajang pesta demokrasi 2024 untuk tetap damai dan kekeluargaan. Menjelang Kontestasi Pemilu pada 14 Februari mendatang serta pasca debat ketiga capres, membuat suhu politik hari ini mulai semakin …

Selengkapnya...»

UU KIP Atur Pengecualian Keterbukaan Informasi Soal Pertahanan

        Pengunjung : 478 Jakarta, Betang.Tv – Dalam debat ketiga Capres bertema Pertahanan, Keamanan, Hubungan Internasional, Politik Luar Negeri, dan Geopolitik, Minggu (7/1/2024) malam, terdapat perdebatan bahwa ada informasi yang tidak bisa diungkap di publik dan bersifat rahasia. Wakil Ketua Komisi Informasi (KI) Pusat, Arya Sandhiyudha, menyebutkan bahwa di Undang-Undang …

Selengkapnya...»

Jelang Pergantian Tahun, Jagung Banjiri Kota Palangka Raya

        Pengunjung : 675 Palangka Raya,  Betang.Tv,  –  Menjelang pergantian tahun 2023 ini, komoditas jagung manis yang biasa dijadikan hidangan atau cemilan menemani malam tahun baru mulai bermunculan, membanjiri Kota Cantik. Di sejumlah ruas jalan raya di Kota Palangka Raya,  pedagang jagung dadakan mulai bermunculan  selama dua hari terakhir, di …

Selengkapnya...»

Tingkatkan Ini, PWPM Kalteng Gelar Talk Show dan Bedah Buku

        Pengunjung : 505 Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PWPM) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Talk Show dan Bedah Buku dengan tema “Kampanye Kreatif Ala Generasi Digital”, berlangsung di Aula Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Kalteng, Selasa (26/12/2023). Talk Show dan Buku Kampanye Kreatif Ala Generasi Digital ini dibedah secara langsung oleh penulis …

Selengkapnya...»