Arsip harian: 06/05/2024

Hadiri Rapat Paripurna DPRD, Bupati Kotim Sampaikan Dua Raperda

        Pengunjung : 538 Sampit, Betang.Tv – Bupati Halikinnor menghadiri rapat paripurna ke-1 masa persidangan II tahun sidang 2024 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD setempat, Senin (6/5/2024). Agenda yang disampaikan Pemerintah Daerah diantaranya tentang Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kotim tentang …

Selengkapnya...»

Audiensi dengan BUMD, Bupati Kotim Sampaikan Ini

        Pengunjung : 515 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor audiensi bersama Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Habaring Hurung dan PT Hapakat Betang Mandiri, bertempat di rumah jabatan Bupati setempat, Senin (6/5/2024). Dalam audiensi tersebut terdapat dua pokok bahasan yang menjadi perhatian pemerintah daerah terlebih dalam meningkatkan …

Selengkapnya...»

Pj Sekda Dampingi Pj Walikota Palangka Raya Hadiri Musrenbangnas

        Pengunjung : 529 Jakarta, Betang.Tv – Pj Walikota Palangka Raya, Hera Nugrahayu didampingi Pj Sekda Kota Palangka Raya menghadiri acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) Tahun 2024 yang dilaksanakan di Jakarta Convention Center, Jakarta Pusat, Senin (6/5/2024). Musrenbangnas Tahun 2024 ini mengusung tema ”Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif dan …

Selengkapnya...»

Resmi, Ajung Suan Gugat PT KBU ke PN Palangka Raya

        Pengunjung : 621 Palangka Raya, Betang.Tv – PT Kapuas Bara Utama (PT KBU) yang berlokasi usaha di wilayah Kecamatan Pasak Talawang Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah (Kalteng) digugat ke Pengadilan Negeri (PN) Palangka Raya. Perusahaan yang bergerak di pertambangan batubara ini digugat karena diduga telah melakukan perbuatan melawan hukum berupa …

Selengkapnya...»

Hendra Divonis 1 Tahun, PH Terdakwa Masih Pikir-pikir

        Pengunjung : 539 Palangka Raya, Betang.Tv – Hendra Jaya Pratama terdakwa dugaan penipuan dan penggelapan serta pemalsuan dokumen divonis 1 tahun kurungan penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Palangka Raya, Senin (6/5/2024). Putusan Majelis Hakim yang diketuai Yudi Eka Putra, SH, MH, didampingi Hakim Anggota Erhammudin, SH, MH …

Selengkapnya...»

Mendaftar di Lima Parpol, Perdie M Yoseph Siap Maju di Pilkada Kalteng 2024

        Pengunjung : 610 Palangka Raya, Betang.Tv – Mantan Bupati Murung Raya periode 2019-2024, Dr. Perdie M. Yoseph, M.A mendaftarkan diri dalam penjaringan sebagai Bakal Calon Wakil (Bacalon) Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) di DPD Partai Golkar Kalteng, Senin, (6/5/2024). Perdie menyampaikan alasan dirinya untuk mendaftarkan diri sebagai Bacalon Wakil Gubernur …

Selengkapnya...»

Perdie M Yoseph Siap Maju di Pilkada Kalteng 2024

        Pengunjung : 667 Palangka Raya, Betang.Tv – Dr. Perdie Midel Yoseph, M.A atau yang akrab disapa Perdie M Yoseph dipastikan akan ikut berkontestasi pada Pilkada Kalimantan Tengah (Kalteng) 2024. Mantan Bupati Kabupaten Murung Raya periode 2019-2024 ini dengan mendaftarkan dirinya di Penjaringan Bacalon Wakil Gubernur Kalteng melalui DPD PDI …

Selengkapnya...»