Arsip harian: 21/06/2024

Pancani Gandrung Ajak Masyarakat Lebih Peduli Lingkungan dan Terus Lestarikan Adat Budaya

        Pengunjung : 625 Betangtv, Tamiang Layang, – Terus berupaya untuk menjaga kearifan lokal,Pancani Gandrung, salah satu tokoh perempuan dayak, yang juga Ketua Umum DPP Dusmala Nasional mengajak masyarakat secara khusus kabupaten Barito Timur untuk terus menjaga adat budaya serta lebih peduli dengan alam dan lingkungan. Hal tersebut disampaikan pengusaha …

Selengkapnya...»

Bupati Kotim Harapkan Kesejahteraan Para Lansia Terjamin

        Pengunjung : 448 Sampit, Betang.Tv – Hari Lanjut Usia merupakan momen dimana ditujukan untuk mengapresiasi peran dan semangat para lanjut usia (lansia) di Indonesia yang telah memberikan kontribusi besar dalam pembangunan negara. Peringatan Hari Lansia ke-28 tingkat Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Tahun 2024 berlangsung terfokus di Aula Rumah Jabatan …

Selengkapnya...»

Ini Pesan Bupati Halikinnor kepada Duta Genre Kotim

        Pengunjung : 448 Sampit, Betang.Tv – Bupati Halikinnor menerima audiensi siswa-siswi serta guru pendamping SMAN 2 Sampit yang akan mewakili Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) di tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) pada perlombaan Duta Genre (Generasi Berencana). Audiensi berlangsung di Rumah Jabatan Bupati Kotim, Jumat (21/6/2024). Bupati menjelaskan, tujuan dari …

Selengkapnya...»

Bahas Ini, Bupati Kotim Audiensi Bersama Manager Cabang PLN UP3 Pangkalan Bun

        Pengunjung : 446 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menerima audiensi Manager Xabang PLN UP3 Pangkalan Bun, Presly Silaen, bertempat di Aula Rumah Jabatan Bupati Kotim, Jumat (21/6/2024). Audiensi sekaligus menyampaikan kondisi sistem kelistrikan di Kotim, serta menyampaikan realisasi dan progres pembangunan jaringan listrik di Kotim hingga …

Selengkapnya...»

Agenda Rakor Pemkab Canangkan Percepatan Penurunan Stunting

        Pengunjung : 494 Betangtv, Tamiang Layang, – Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Barito Timur(Bartim) gelar rapat koordinasi dalam rangka pencanangan intervensi serentak percepatan penurunan stunting dan audit kasus stunting yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Bupati Barito Timur Rabu,19 Juni 2024. Dari rilis Media Center Diskominfosantik Bartim yang diterima media ini,rakor tersebut …

Selengkapnya...»

Pilkada Barsel 2024, Warga Bangkuang Dukung Eddy Raya Samsuri

        Pengunjung : 533 Buntok, Betang.Tv – Mendekati Pilkada Serentak tahun 2024, Bakal Calon Bupati Barito Selatan (Barsel) H Eddy Raya Samsuri bersilaturahmi dengan masyarakat Kelurahan Bangkuang, Kecamatan Karau Kuala, Jumat (21/6/2024). Kedatangan Bupati Barsel periode 2017-2022 di Kelurahan Bangkuang tersebut pun disambut antusias warga dan para tokoh masyarakat serta …

Selengkapnya...»

Peran Serta PT.KSL Membantu Perbaikan Jembatan Yang Ambruk di Desa Karang Langit

        Pengunjung : 503 Betangtv, Tamiang Layang – PT. Ketapang Subur Lestari(KSL) yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit turut membantu perbaikan atas insiden ambruknya jembatan Ranu Mareh Tapian Hante Desa Karang Langit Kecamatan Dusun Timur Kabupaten Barito Timur(Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah(Kalteng). Direspon baik oleh Kepala Desa Karang Langit pada …

Selengkapnya...»