OLAH RAGA

Ayo Dukung Atlet PON Kalimantan Tengah

        Pengunjung : 845 Palangka Raya, BetangTv News – Perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-20 berlangsung di Papua dari tanggal 2 hingga 15 Oktober 2021. PON merupakan event olahraga yang sangat dinantikan oleh seluruh masyarakat Indonesia. Anggota Komisi B DPRD Kota Palangka Raya H M Khemal Nasery mengajak masyarakat untuk …

Selengkapnya...»

Untuk Mengharumkan Nama Daerah, Askab PSSI Bartim Siapkan Strategi dan Program

        Pengunjung : 312 Tamiang Layang, BetangTv News – Kibarkan kembali bendera pada kancah olahraga persepakbolaan yang akan menjadi planing kedepan. Pengurus Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Barito Timur (Bartim) bangkit kembali dengan kepemimpinan dan struktur yang baru untuk membuka peluang menjadi PSSI yang dapat mengharumkan nama baik daerah dalam program-programnya. …

Selengkapnya...»

Bupati dan Wabup Bartim Tinjau Proyek Pembangunan Lapangan Olahraga

        Pengunjung : 986 Tamiang Layang, BetangTv News – Bupati Barito Timur (Bartim) Ampera AY Mebas SE, MM di dampingi Wakilnya Habib Abdul Saleh serta sejumlah instansi terkait, Senin (26/4/2021) kemarin meninjau secara langsung proyek pengerjaan pembangunan sarana prasarana lapangan olahraga yang berlokasi di jalan Patianom eks lokasi Expo Tamiang …

Selengkapnya...»

Porwanas Ditunda 2022, SIWO Kalteng Tetap Jalankan Program Jaga Kesehatan dan Latihan Wartawan

        Pengunjung : 758   Palangka Raya, BetangTv News – Belum berahirnya situasi pandemi Covid-19, membuat situasi kegiatan juga harus terbatas. Meski pemerintah sudah gencar melakukan divaksinasi, tak berarti virus tersebut hilang atau berhenti menyebar. Termasuk kegiatan olahraga di kalangan insan jurnalis PWI se Indonesia juga menjadi pertimbangan. Demi pertimbangan …

Selengkapnya...»

KONI Kalteng Asuransikan Atlet dan Pelatih Dayung Pelatprov PON XX

        Pengunjung : 683 Palangka Raya, BetangTv News – Untuk memberikan rasa aman dan nyaman dalam berlatih, khususnya dalam menyiapkan kesiapan menghadapi PON, KONI Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) memberikan jaminan asuransi kepada atlet dan pelatih dayung Kalimantan Tengah selama Pelatprov berlangsung dengan menggandeng Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan, Kamis …

Selengkapnya...»

Ketua KONI Kalteng Dukung Peningkatan Atlet Golf PWI Kalteng

        Pengunjung : 737 Palangka Raya, BetangTv News – Ketua KONI Kalimantan Tengah (Kalteng) H Eddy Raya Samsuri mendukung PWI Kalteng dalam meningkatkan aktifitas SIWO PWI dalam latihan cabang olahraganya, salah satunya olaharaga golf. Eddy menilai selain mengikuti cabang olahraga sepakbola, futsal, catur, fotografi, tenis meja, tenis lapangan, bulu tangkis, …

Selengkapnya...»

Peringati HPN, SIWO PWI Kalteng Silaturrahim Sepakbola

        Pengunjung : 629   Palangka Raya, BetangTv News -Dalam rangka masih memeringati Hari Pers Nasional (HPN) 2021, Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Kalteng menggelar kegiatan pertandingan persahabatan dan silaturrahim bersama anak anak muda pecinta sepakbola, dengan sparing partner sepakbola, Sabtu (13/2/2021) di Stadion Tuah Pahoe. Kegiatan yang diikuti oleh …

Selengkapnya...»

Vamos Futsal Academy Palangka Raya Dibentuk

        Pengunjung : 1.595 Palangka Raya, BetangTv News – Masyarakat Kalteng pecinta olahraga futsal di Kalimantan Tengah, saat ini tidak perlu kawatir lagi untuk meningkatkan kualitas futsal serta berbagai program latiham berjenjang. Pasalnya di Palangka Raya, sudah didirikan atau dibentuk academy futsal yakni Vamos Futsal Academy (VFA) Palangka Raya. Vamos …

Selengkapnya...»

Satgas PON KONI Kalteng Mulai Monitoring Pelatprov

        Pengunjung : 691 Palangka Raya, BetangTv News -Usai SK dibuat dari Ketum KONI Kalteng H Eddy Raya Samsuri, Satuan Tugas (Satgas) PON Papua XX KONI Kalteng, melaksanakan rapat persana tim dalam pembagian tugas pelaksanaan monitoring, evaluasi hingga penganggaran, yang dilaksanakan di ruangan KONI Kalteng, Palangka Raya, Kalteng, Kamis (4/2/2021), …

Selengkapnya...»

KONI Kalteng Bentuk Satgas Pelatprov Hadapi PON Papua

        Pengunjung : 536 Palangka Raya, BetangTv News – Pengurus KONI Kalteng berbagai bidang, melakukan rapat koordinasi pembentukan satuan tugas (satgas) pelatihan daerah Provinsi Kalteng untuk menghadapi PON Papua nantinya, Rabu (13/1/2021). Kegiatan rapat yang dilaksanakan di kantor KONI Kalteng, dihadiri ketua harian Christian Sancho, Sekretaris Umum Elbadi Fardian, sejumlah …

Selengkapnya...»

Awali Tahun 2021, Ketum KONI Ajak Jaga Kesehatan dan Tingkatkan Olahraga di Kalteng

        Pengunjung : 730 Buntok, BetangTv News – Ketua Umum KONI Kalteng H. Eddy Raya Samsuri mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk menjaga kesehatan dan meningkatkan olahraga di Kalteng. Untuk itu perlu terus menjaga kondisi fisik dan berolahraga, ditengah situasi pandemi covid-19 saat ini. Mengawali tahun 2021, Ketum KONI Kalteng yang …

Selengkapnya...»

Peduli Sepakbola, SIWO PWI Kalteng Sumbang Kaos Tim dan Bola

        Pengunjung : 910 Palangka Raya, BetangTv News – Setelah sukses melaksanakan kegiatan pelatihan jurnalis bidang olahraga dalam hal liputan olahraga, kemudian melaksanakan kegiatan coaching clinic untuk pelatih muda, pelatih serta calon pelatih se Kalteng. Kini Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Kalteng memberikan semangat olahraga untuk kalangan masyarakat, dengan berbagi …

Selengkapnya...»

Habib Ismail Tegaskan Komitmen Pemprov Membangun Olahraga Kalteng

        Pengunjung : 532 Palangka Raya, BetangTv News – Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Kalimantan Tengah menggelar Musyawarah Provinsi (Musprov) yang dibuka oleh Plt Gubernur Habib Ismail bin Yahya, di Hotel Putra Kahayan, Palangka Raya, Selasa (3/11/2020) malam. Musprov PTMSI Kalteng ini merupakan respon guna menghadapi berkembangnya dinamika kehidupan …

Selengkapnya...»

SIWO PWI Kalteng Targetkan Rebut Medali Emas Pada Porwanas Jatim 2021

        Pengunjung : 914 Palangka Raya, BetangTv – Jelang Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) 2021 di, Malang,  Jawa Timur. Atlit biliar dari Seksi Wartawan Olahraga Indonesia (SIWO) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar latihan. Ketua SIWO PWI Kalteng, Giben menyampaikan bahwa kegiatan tersebut langkah uji coba awal …

Selengkapnya...»

SIWO PWI Kalteng Gelar Pelatihan untuk Wartawan

        Pengunjung : 2.294 Palangka Raya, BetangTv News – Berbagai program kerja PWI Kalteng dalam meningkatkan kualitas SDM wartawan hingga menulis berita terus dilakukan. Salah satunya, program bidang Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Kalteng, menggelar pelatihan menulis berita dan foto bagi kalangan insan pers di Kalteng. Selain untuk menambah ilmu, …

Selengkapnya...»

Dispora Dan Siwo PWI Kalteng Gelar Pelatihan Menulis Berita & Foto Olahraga

        Pengunjung : 619   Palangka Raya, BetangTv News – Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Falery Tuwan dijadwalkan membuka kegiatan pelatihan menulis berita dan foto olahraga. Kegiatan itu digelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) setempat melalui Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) di Aquarius Boutique Hotel Palangka Raya, Jumat …

Selengkapnya...»

Peduli Olahraga, Gubernur Kalteng Dicintai Anak Milineal

        Pengunjung : 607 Sampit, BetangTv News – Sosok Gubernur Kalteng, H Sugianto Sabran sudah dikenal masyarakat karena sering blusukan, merakyat dan baik. Selain peduli dengan kondisi masyarakatnya yang sering dibantu baik secara langsung pribadi membuat pribadi Gubernur muda yang gesit itu dikenal baik oleh anak anak generasi muda khususnya …

Selengkapnya...»

Gelorakan Haornas, Persepun FC Lakukan Main Bola Gembira

        Pengunjung : 921 Palangka Raya, BetangTv News – Persatuan Sepakbola Puntun (Persepun FC), merayakan secara sederhana Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-37 tahun 2020, dengan bermain sepakbola secara gembira, Rabu (9/9/2020). Kegiatan sepakbola atau fun games dilakukan di lapangan mini Den Zibang, komplek Kampung Baru, Palangka Raya, yang diikuti oleh …

Selengkapnya...»

Siwo PWI Kalteng versus Dosen UPR Berakhir Imbang

        Pengunjung : 525 Palangka Raya, BetangTv News – Cabang olahraga sepakbola SIWO PWI Kalteng kembali melakukan pertandingan persahabatan bersama para Dosen Universitas Palangka Raya (UPR) di Stadion mini UPR, Sabtu (29/8/2020) pagi. Laga persabahatan sepakbola ini selain untuk melakukan adaptasi baru bermain olahraga di kalangan wartawan, juga bersama pemuda …

Selengkapnya...»

Ini Tujuan Walikota Fairid di Kejurda Motorprix Bupati Cup Race di Buntok

        Pengunjung : 714 Buntok, BetangTv News – Olahraga balap motor yang merupakan salah satu ajang bergengsi nasional. Olahraga tersebut tak hanya disukai para kawula muda, orang tua pun sangan menyukai olahraga tersebut. Kali ini, Ikatan Motor Indonesia (IMI) Barito Selatan (Barsel) bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten setempat menggelar Kejuaraan Daerah …

Selengkapnya...»