PEMKAB KOTAWARINGIN TIMUR

Pawai Ta’aruf Tahun Baru Islam 1445 H, Wabup Kotim Sampaikan Pesan Ini

        Pengunjung : 563 Sampit, Betang.Tv – Masyarakat muslim di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menyambut Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1445 hijriah dengan menggelar pawai ta’aruf. Pawai ta’aruf dengan tema “Peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H Mewujudkan Semangat Baru, Menguatkan Persaudaraan, Kepedulian Sosial dan Spritual Masyarakat Kotim” tersebut …

Selengkapnya...»

Para Pelaku Usaha di Kotim Ikuti Sosialisasi Implementasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko

        Pengunjung : 651 Sampit, Betang.Tv – Bertujuan untuk memberikan pengawasan perizinan berusaha berbasis risiko bagi pelaku usaha di wilayah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) serta tata cara penyampaian LKPM (Laporan Kegiatan Penanaman Modal) secara daring. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotim melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) menggelar …

Selengkapnya...»

Prevalensi Stunting di Kotim Tahun 2024 Ditargetkan 10 Persen

        Pengunjung : 649 Sampit, Betang.Tv – Prevalensi Stunting Tahun 2024 di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) ditargetkan turun dari target nasional. Hal ini disampaikan Bupati Kotim Halikinnor saat menghadiri Rembuk Stunting, bertempat di Aula Sei Mentaya Bapelitbangda setempat, Rabu (12/7/2023). “Sesuai target nasional tahun 2024 ini turun jadi 14 persen, …

Selengkapnya...»

Bupati Halikinnor Perintahkan Percepatan Kinerja Pembangunan di Kotim

        Pengunjung : 510 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor memerintahkan jajarannya untuk melakukan percepatan pelaksanaan program pembangunan karena realisasi program masih di bawah target. “Perlu percepatan kinerja pelaksanaan program dan kegiatan dengan sisa waktu enam bulan ke depan,” kata Halikinnor, Selasa (11/7/2023). Penegasan itu disampaikannya saat rapat …

Selengkapnya...»

Bupati Kotim Berharap Pabrik Limbah Medis Pertama di Kalteng Beroperasional di Akhir 2023

        Pengunjung : 585 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor berharap pembangunan pabrik pengolahan limbah medis pertama di Kalimantan Tengah (Kalteng) yang dibangun di Sampit berjalan sesuai rencana sehingga rampung pada akhir tahun 2023 ini. Harapan itu disampaikannya saat penandatanganan perjanjian kerja sama fasilitasi pengelolaan limbah bahan berbahaya …

Selengkapnya...»

Bupati Halikinnor: Pendapatan Daerah Kotim 2024 Diasumsikan Rp1,7 Triliun

        Pengunjung : 534 Sampit, Betang.Tv – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengasumsikan pendapatan daerah ini pada 2024 mendatang mencapai Rp1,7 triliun. “Yang disampaikan dalam KUA-PPAS ini tentu masih bersifat angka sementara. Tentu ini akan kita bahas bersama. Semoga bisa terus kita tingkatkan,” kata Bupati Kotim Halikinnor dalam rapat paripurna …

Selengkapnya...»

Bupati Halikinnor Resmi Melepas Rombongan PGRI ke Kabupaten Tabalong

        Pengunjung : 654 Sampit, Betang.Tv – Rombongan PGRI Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berjumlah 80 orang yang melakukan kunjungan dan silaturahmi ke Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan resmi dilepas Bupati Halikinnor, Rabu (5/7/2023). Bupati pada kesempatan itu memberikan apresiasi kepada PGRI Kotim yang berangkat untuk melakukan kunjungan dan silaturahmi ke Kabupaten …

Selengkapnya...»

8 Pj Kades di Kotim Dilantik Bupati Halikinnor

        Pengunjung : 563 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor melantik delapan Penjabat Kepala Desa (Pj Kades). Pelantikan Pj Kades Telaga Baru, Satiruk, Tumbang Hejan, Waringin Agung, Tanah Haluan, Tumbang Payang, Luwuk Kowan, dan Kebuau itu berlangsung di halaman Kantor Kecamatan Ketapang, Rabu (5/7/2023). Bupati mengatakan pelantikan Pj …

Selengkapnya...»

Krisis Air Bersih Wilayah Pesisir Selatan Kotim

        Pengunjung : 599 Sampit, Betang.Tv, – Wilayah selatan Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah mulai dilanda kesulitan air bersih sehingga pemerintah daerah memasok air bersih untuk membantu masyarakat setempat. “Saya ada laporan Kepala Pelaksana BPBD bahwa di sana air mulai asin atau payau. Jadi kemarin mereka mendrop air bersih dari …

Selengkapnya...»

Permudah Pelayanan, Bupati Kotim Serahkan Mobil Ambulans kepada Puskesmas Baamang II

        Pengunjung : 597 Sampit, Betang.Tv – Sebagai bentuk perhatian dalam pelayanan kesehatan bagi warga Kotawaringin Timur (Kotim). Pemerintah Kabupaten Kotim memberikan satu unit mobil ambulans kepada Puskesmas Baamang II. Mobil ambulans tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Kotim, Halikinnor menyerahkan mobil Ambulans kepada Kepala Puskesmas Baamang II, dr Divi Saptiani, …

Selengkapnya...»

Keberadaan Pabrik Kelapa di Kotim Akan Meningkatkan Perekonomian dan Kesejahteraan Masyarakat

        Pengunjung : 692 Sampit, Betang.Tv – Dengan harapan bisa meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan masyarakat, Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Pemkab Kotim) menyambut baik keberadaan pabrik pengolahan kelapa yang terletak di Desa Handil Sohor Kecamatan Mentaya Hilir Selatan. Hal itu disampaikan Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Alang Arianto yang mewakili …

Selengkapnya...»

Pemkab Kotim Raih Opini WTP ke-9 dari BPK

        Pengunjung : 622 Sampit, Betang.Tv – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Pemkab Kotim) kembali meraih predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) hasil pemeriksaan keuangan tahun anggaran 2022 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. “Alhamdulillah kita kembali meraih opini WTP dari BPK RI. Ini merupakan capaian WTP ke-9 kali berturut-turut bagi …

Selengkapnya...»

Korban Kebakaran di Baamang Mendapat Bantuan dari Pemprov Kalteng

        Pengunjung : 715 Sampit, Betang.Tv – Korban kebakaran di Jalan Baamang Hulu I Gang Madangkara RT 020, RW 002, Kelurahan Baamang Hulu, Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) yang terjadi pada Kamis, 13 April 2023 pukul 10.45 WIB lalu, mendapat bantuan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) melalui Dinas Sosial Provinsi …

Selengkapnya...»

Tinjau Lokasi Kebakaran di Baamang, Bupati Kotim Imbau Hal Penting Kepada Masyarakat

        Pengunjung : 767 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) H. Halikinnor, SH., MM meninjau langsung lokasi kebakaran di Gang Madangkara Kelurahan Baamang Hulu Kecamatan Baamang yang menghanguskan sekitar 7 rumah dan 2 rumah terdampak kebakaran yang terjadi pada Kamis 13 April 2023 lalu. “Dengan terjadinya musibah kebakaran ini, …

Selengkapnya...»

Terima LHP, Bupati Kotim Ucapkan Ini ke BPK RI Perwakilan Kalteng

        Pengunjung : 578   Sampit, Betang.Tv – Belum lama ini, BPK Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) pertanggung jawaban penerimaan dan pengeluaran dana bantuan partai politik dari APBD Kotawaringin Timur (Kotim) tahun 2022. Laporan hasil pemeriksaan pertanggung jawaban itu diterima langsung Bupati Kotim …

Selengkapnya...»

Pasar Ramadan di Sampit Membawa Manfaat Bagi Pelaku UMKM

        Pengunjung : 723 Sampit, Betang.Tv – Bupati Kotawaringin Timur, (Kotim) Halikinnor mengharapkan kepada penyelenggara Pasar Ramadan di Sampit berinovasi besar agar pelaksanaannya lebih meriah. “Sebelumnya sudah saya instruksikan sebelumnya. Coba dipikirkan ke depan untuk bagaimana berinovasi sehingga benar-benar membantu, contoh saja dari jenis jualannya atau disubsidi Pemerintah dan harga …

Selengkapnya...»

Pasar Penyeimbang Warnai Pasar Ramadan di Kotim

        Pengunjung : 593 Sampit, Betang.Tv – Pasar Ramadan 1444 Hijriah/2023 Masehi di Sampit juga ada penjualan sembako murah melalui Pasar Penyeimbang. Fakta ini disampaikan Bupati Kotawaringin Timur, (Kotim) Halikinnor. “Ini upaya pemerintah daerah untuk mencegah kenaikan harga dan mengendalikan inflasi karena hasil pantauan saya di lapangan mulai ada kenaikan …

Selengkapnya...»

Menpan RB Apresiasi Digitalisasi Sistem Pemerintahan Dan Layanan Masyarakat

        Pengunjung : 990 Jakarta, Betangtv News, – Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran didampingi pejabat terkait Pemprov Kalteng melakukan audiensi pertemuan terbatas dengan Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas, bertempat di Lantai II Ruang Rapat Utama Menteri PANRB, Kamis (19/1/2023). Audiensi dan pertemuan terbatas ini dalam rangka membahas berbagai hal, utamanya …

Selengkapnya...»

Sugianto Sabran ; Warning Bagi Kita Di Daerah Terkait Ancaman Krisis Ekonomi Global

        Pengunjung : 1.176 Bogor, BetangTV News,- Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran hadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia Tahun 2023, yang diselenggarakan di Sentul International Convention Centre (SICC), Sentul, Jawa Barat, Selasa (17/1/2023). Rakornas yang dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) …

Selengkapnya...»

Pemprov Gandeng TNI POLRI Salurkan Bantuan

        Pengunjung : 575 Palangka Raya, BetangTV News, –  Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran menyerahkan bantuan sosial untuk masyarakat yang terdampak bencana banjir secara simbolis untuk masyarakat melalui Polda Kalteng, Rabu (19/10). Penyerahan bantuan sosial banjir dilaksanakan di halaman Mapolda Kalteng, Jalan Cilik Riwut Km. 1 Palangka Raya, …

Selengkapnya...»