Arsip harian: 17/05/2019

Kemenhub kerahkan dua kapal TNI angkut pemudik

        Pengunjung : 687 Jakarta – Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Darat akan mengerahkan kapal TNI Angkatan Laut untuk mengangkut pemudik moda penyeberangan pada Lebaran tahun ini. “Tahun ini kita akan gunakan dua kapal TNI untuk bantu angkutan penyeberangan di Lebaran tahun ini,” kata Direktur Jenderal Perhubungan Darat Budi …

Selengkapnya...»

Polri Imbau Tak Ada Aksi 22 Mei: Jadi Target Bom Terduga Teroris

        Pengunjung : 383 Divisi Humas Polri mengimbau masyarakat tidak turun ke jalan pada 22 Mei 2019. Imbauan ini dikeluarkan karena ada kekhawatiran yang menyerang massa pada hari penetapan hasil rekapitulasi suara Pemilu itu. Kadiv Humas Polri Irjen M. Iqbal mengatakan, kekhawatiran itu muncul setelah Detasemen Khusus 88 Antiteror menangkap …

Selengkapnya...»

Harga gas elpiji subsidi di Palangka Raya masih tinggi

        Pengunjung : 702 Palangka Raya – Harga gas elpiji bersubsidi atau gas 3kg di Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah bertahan Rp36.000 per tabung sejak awal Ramadhan 1440 Hijriah lalu. “Harga gas elpiji 3 kilogram terus naik bahkan sekarang harga gas subsidi per tabung mencapai Rp36.000,” kata Wahyuniati warga …

Selengkapnya...»

12 sepeda motor dan empat mobil terbakar dalam rusuh di Lapas Narkotika Langkat

        Pengunjung : 439 Langkat – Peristiwa bergejolaknya seribuan narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Narkoba Simpang Ladang Hinai, Kecamatan Hinai, Kabupaten Langkat mengakibatkan 12 unit sepeda motor serta empat unit mobil milik pribadi dan satu ambulans terbakar. Berdasaarkan data yang dirangkum ANTARA di lapangan, Jumat, saat ini kondisi Lapas Narkoba Langkat sudah …

Selengkapnya...»

PDIP: Prabowo ditinggalkan pendukung jika pakai cara inkonstitusional

        Pengunjung : 393 Jakarta- Anggota Fraksi Perjuangan DPR Charles Honoris mengatakan Prabowo Subianto akan ditinggalkan pendukungnya jika menggunakan cara-cara inkonstitusional. “Saya meyakini mayoritas pemilih Prabowo-Sandi percaya pada proses pemilu yang sudah berjalan dan mereka juga akan menentang jika ada pihak-pihak yang menempuh jalan di luar konstitusi,” kata Charles di …

Selengkapnya...»

Jelang pengumuman KPU, Ma’ruf Amin ingatkan jaga kesepakatan negara

        Pengunjung : 350 Jakarta – Calon Wapres KH Ma’ruf Amin mengingatkan semua pihak untuk menjaga kesepakatan yang telah dibuat oleh seluruh elemen negara. Menurut Ma’ruf, Indonesia adalah negara kesepakatan (Daarul Miitsaq), didirikan oleh para pendiri bangsa dengan kesepakatan, yaitu Negara Kesatuan Republik Indonesia. “Termasuk di antaranya ialah pemilihan umum. …

Selengkapnya...»

Kapolres Katingan Inisiasi Diskusi Panel Multaqo Ulama Sekabupaten Katingan Dengan Menghasilkan 7 Rekomendasi

        Pengunjung : 544 Katingan – Membangun kembali persatuan dan kesatuan bangsa, suasana tenang dan damai pasca Pemilu 2019 harus menjadi komitmen bersama warga bangsa Indonesia. Menyikapi hal tersebut, Kapolres Katingan Katingan AKBP E. Dharma B. Ginting, S.H., S.I.K., M.H., selaku pimpinan Polri tertinggi di Polres Katingan bertanggungjawab dalam menciptakan …

Selengkapnya...»