Arsip harian: 07/11/2020

Ini Segmen Debat Publik Pertama Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng

        Pengunjung : 606 Palangka Raya, BetangTv News – Dua pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) mengikuti debat publik tahap pertama bertempat di SwissBell Hotel Danum Palangka Raya, Sabtu (7/11/2020) malam. Debat publik perdana ini menghadirkan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kalteng H Harmain Ibrohim beserta …

Selengkapnya...»

SIWO PWI Kalteng Adakan Coaching Clinic Sepak Bola

        Pengunjung : 494 Palangka Raya, BetangTv News – Geliat olahraga mulai menunjukan aktifitas, salah satunya olahraga sepakbola yang sudah banyak dilakukan oleh masyarakat di wilayah Kalteng. Melihat hal itu, Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Kalteng mencoba untuk menambah ilmu dan memberikan wadah dalam belajar ilmu sepakbola, yakni dengan mengadakan …

Selengkapnya...»

Pembagian 659 Sembako Tahap II Tersalurkan di Bartim, Ini Kata Riza

        Pengunjung : 625 Tamiang Layang, BetangTv News – Pemerintah Kabupaten Barito Timur (Bartim) melalui Dinas Sosial setempat menyalurkan Bantuan Sosial Pangan (BSP) dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah Tahap II untuk wilayah Bartim kepada 659 Pegawai Harian Lepas (PHL) lingkup Kabupaten yang berpenghasilan Rp.600 ribu ke bawah per bulan. Penyaluran …

Selengkapnya...»

H Sabran Wafat, Segenap Jajaran Pemprov Kalteng Sampaikan Duka

        Pengunjung : 491 Pangkalan Bun, BetangTv News – Duka yang mendalam tengah menyelimuti keluarga besar H Sugianto Sabran. Sebagaimana diberitakan, H Sabran Afandi Achmud Bin Achmud telah berpulang ke Rahmatullah dalam usia 78 tahun, Jumat (6/11/2020) sekira pukul 09.25 WIB setelah sebelumnya dirawat di Rumah Sakit Medistra Jakarta. Pada …

Selengkapnya...»