Arsip harian: 24/09/2024

Respon Cepat, ⁠Damkar Palangka Raya Padamkan Kebakaran Tempat Ibadah dan Bangunan Sekolah

        Pengunjung : 690 Palangka Raya, Betang.Tv – Kebakaran hebat melanda Kota Palangka Raya yang menghanguskan satu bangunan tempat ibadah dan sekolah, terjadi di Jalan Diponegoro, Kelurahan Langkai, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Selasa (24/9/2024). Kebakaran yang diperkirakan terjadi pada pukul 13.48 WIB ini menghanguskan bangunan Gereja Maranatha dan lima …

Selengkapnya...»

Pemko Palangka Raya Berkomitmen Wujudkan Pembangunan Industri Furnitur Berbasis Potensi Daerah

        Pengunjung : 429 Palangka Raya, Betang.Tv – Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya terus berkomitmen untuk mewujudkan pembangunan industri furnitur yang mendukung kebutuhan sumber daya manusia berbasis potensi daerah di Kota Palangka Raya. Hal ini disampaikan oleh Plt Asisten Administrasi Umum Setda Kota Palangka Raya, Alman Pakpahan saat memberikan sambutan …

Selengkapnya...»

Paslon PANCARAN Dapatkan Nomor Urut 2

        Pengunjung : 679 Betangtv, Tamiang Layang – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur, Pancani Gandrung dan Raran mendapatkan nomor urut 2 dalam pengundian nomor urut yang dilaksanakan KPU Barito Timur Senin, 23 September 2024. Dalam orasinya Pancani menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung dan …

Selengkapnya...»

Pasangan M Yamin – Adi Dapatkan Nomor Urut 1

        Pengunjung : 384 Betangtv, Tamiang Layang – Pasangan Calon Bupati Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Yamin – Adi mendapatkan No urut 1 pada pencabutan dan pengambilan nomor urut yang dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Timur di halaman Kantor KPU Senin,23 September 2024. Menurut Yamin …

Selengkapnya...»

Memasuki Tahapan Pilkada 2024,Sekda Tegaskan ASN Harus Netral

        Pengunjung : 439 Betangtv, Tamiang Layang– Memasuki serangkaian dan tahapan Pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024, Sekretaris daerah (Sekda) Kabupaten Barito Timur (Bartim) sampaikan pesan tegas kepada ASN untuk tetap dalam posisi netral. Hal tersebut disampakan Sekda Bartim, Panahan Moetar saat diwawancarai awak media usai mengikuti rapat pleno penetapan …

Selengkapnya...»

Ketua DPRD Bartim Berharap Kondusifitas Pilkada 2024 Menjadi Tanggung Jawab Semua Pihak

        Pengunjung : 389 Betangtv,Tamiang Layang– Memasuki tahun politik yang telah berproses pada pesta demokrasi dengan secara bertahap untuk menentukan seorang pemimpin pada Pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 secara serentak diberbagai daerah, baik provinsi maupun kabupaten telah berlangsung. Hal tersebut tentunya memiliki berbagai persiapan yang lebih baik untuk menjaga keamanan …

Selengkapnya...»

KPU Tetapkan Nomor Urut Cabup dan Cawabup Bartim 2024

        Pengunjung : 504 Betangtv,Tamiang Layang – Komisi Pemilihan Umum ( KPU ) Kabupaten Barito Timur menggelar Rapat pleno terbuka, pengundian dan penetapan nomot urut pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur pada pemilihan serentak 2024. Kegiatan dilaksanakan di depan halaman kantor KPU Barito Timur Senin,23 September 2024. Kegiatan …

Selengkapnya...»

KPU Bartim Tetapkan Pasangan Arintho S Muler – H. Ahmadi Di Nomor Urut 3

        Pengunjung : 381 Betangtv, Tamiang Layang- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Timur (Bartim) melaksanakan Rapat Pleno Terbuka serta pengundian dan penetapan nomor urut pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur pada pemilihan serentak tahun 2024. Dalam kegiatan tersebut, pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Dr. Ariantho. S. …

Selengkapnya...»

Pemprov Kalteng Gelar Jalan Sehat Berkah Bertabur Hadiah Bersama Masyarakat Bartim

        Pengunjung : 434 Betangtv, Tamiang Layang – Ribuan masyarakat Barito Timur mengikuti Jalan Sehat Berkah yang digelar Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah di Tamiang Layang Kecamatan Dusun Timur Minggu, 22 September 2024. Acara yang titik pusatkan di Halaman Kantor Bupati Barito Timur tersebut dihadiri langsung oleh Gubernur Kalteng, H Sugianto …

Selengkapnya...»

Dapat Nomor Urut 4, Paslon Abdul Razak dan Sri Suwanto Teladani Empat Prinsip Kepemimpinan Nabi Muhammad

        Pengunjung : 504 Palangka Raya, Betang.Tv – Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Abdul Razak dan Sri Suwanto hadiri pelaksanaan rapat pleno pengundian nomor urut peserta untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kalimantan Tengah tahun 2024 di Kantor KPU Kalimantan Tengah, Senin (23/9/2024). Pasangan Abdul Razak dan Sri …

Selengkapnya...»

Dapat Nomor Urut 3, Paslon Agustiar Sabran dan Edy Pratowo Tekankan Keberlanjutan Kepemimpinan Kalteng Berkah

        Pengunjung : 378 Palangka Raya, Betang.Tv – Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Agustiar Sabran dan Edy Pratowo hadiri pelaksanaan rapat pleno pengundian nomor urut peserta untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kalimantan Tengah tahun 2024 di Kantor KPU Kalimantan Tengah, Senin (23/9/2024). Pasangan Agustiar Sabran dan Edy …

Selengkapnya...»