FBIM Untuk Menumbuhkan Rasa Kecintaan Terhadap Kebudayaan Kalteng

  •  
  •  
  •  
  •  
  •   
  •  

Palangka Raya, BetangTv News –
Festival Budaya Isen Mulang (FBIM) tahun 2022 bertujuan sebagai sarana komunikasi untuk membangun, memberdayakan dan sebagai pengakuan suatu identitas budaya.

Selain itu, sebagai langkah untuk memupuk dan menumbuhkan rasa kecintaan masyarakat terhadap kebudayaan Kalimantan Tengah (Kalteng) khususnya dan kebudayaan bangsa Indonesia umumnya.

Hal ini disampaikan Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kalteng, Adiah Chandra Sari, Selasa (17/5/2022).

“FBIM ini juga sebagai upaya untuk melestarikan kebudayaan guna memperkokoh jati diri bangsa, martabat, dan menumbuhkan rasa kebangsaan terhadap bangsa dan negara, Sarana untuk mempererat persatuan dan kesatuan dalam bingkai NKRI,” pungkas Adiah.(Red/CC)


  •  
  •  
  •  
  •  
  •   
  •  

Periksa Juga

Penyempurnaan MoU Posbakum ‘Aisyiyah Kalteng dan Pengadilan Agama Kuala Kurun

        Pengunjung : 372 Palangka Raya, Betang.Tv – Pos Bantuan Hukum (Posbakum) ‘Aisyiyah Kalimantan Tengah …