Arsip harian: 11/11/2023

BPP Paju Epat Dampingi Kolaborasi PKK dan KWT Manfaatkan Lahan Pekarangan Budidaya TOGA

        Pengunjung : 474 Tamiang Layang, Betangtv – Balai Penyuluhan Pertanian (BPP)Kecamatan Paju Epat Kabupaten Barito Timur(Bartim) melakukan pendampingan bagi anggota Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK)dan Kelompok Wanita Tani(KWT)agar dapat memanfaatkan lahan pekarangan untuk budidaya Tanaman Obat Keluarga(TOGA). Koordinator BPP Paju Epat Lukmanul Chakim kepada awak media mengatakan, pendampingan yang dilakukan …

Selengkapnya...»

Awal Desember 2023 Maskapai TransNusa Mulai Melayani Bandara H Asan Sampit

        Pengunjung : 501 Sampit, Betang.Tv – Maskapai penerbangan TransNusa siap menerbangi Kota Sampit mulai 1 Desember 2023 mendatang. Kepatian ini didapatkan setelah Bupati Kotim Halikinnor didampingi Sekda Kotim Fajrurrahman audiensi bersama manajemen maskapai TransNusa di Rujab Bupati Kotim, seperti dilansir dari radarsampit.com, Minggu (5/11/2023). “Sudah kita sepakati 1 Desember …

Selengkapnya...»